Cuaca buruk jadi mimpi buruk penumpang. Pesawat Air New Zealand disambar petir saat sedang mengudara dari Auckland ke Dunedin. Penumpang pun menjerit histeris.
Insiden malfungsi drone di Liuyang, Tiongkok, saat pertunjukan "October: The Sound of Blooming Flowers" menyebabkan kepanikan, namun tidak ada korban luka.
Warga Cirebon dibuat heboh setelah melihat bola api melintas cepat di langit, meninggalkan jejak cahaya terang dan suara yang bikin merinding. Yuk kita bahas!