Stasiun Pasar Senen Jakarta akan diperbarui dengan pembangunan baru, memisahkan zona keberangkatan dan kedatangan. Proyek senilai Rp 70 miliar ini dimulai 2025.
PT KAI Daop 4 Semarang membatalkan 23 perjalanan kereta api akibat banjir. Pembatalan dilakukan demi keselamatan, dengan kompensasi tiket 100% bagi penumpang.
KAI memberlakukan Berhenti Luar Biasa (BLB) di Stasiun Jatinegara untuk kereta jarak jauh yang dalam kondisi normal tidak berhenti di stasiun tersebut.