detikNews
Keluarga Cendana Bakal Nyoblos di TPS 02 Gondangdia
Sejumlah keluarga Cendana terdaftar sebagai Daftar Pemilih Tetap (DPT) dalam Pemilu Legislatif 2014. Anak dan cucu mantan Presiden Soeharto ini bakal menggunakan hak suaranya di TPS 02, Kelurahan Gondangdia, Menteng, Jakarta Pusat.
Rabu, 09 Apr 2014 08:16 WIB







































