detikNews
RK Ingin Transportasi Laut-Darat di Pulau Seribu Diurus TransJakarta
Calon gubernur DKI Jakarta nomor urut 1, Ridwan Kamil, mengatakan armada yang ada di Kepulauan Seribu nantinya akan diurus oleh Transjakarta.
Minggu, 10 Nov 2024 16:59 WIB