RS Polri Kramat Jati akhirnya menyerahkan 5 jenazah ABG yang tewas di Kali Bekasi ke pihak keluarga. Jenazah dipulangkan seusai berhasil diidentifikasi.
Tim dokter gabungan kembali mengidentifikasi lima jenazah remaja yang ditemukan tewas di Kali Bekasi. Total sudah 7 jenazah yang diidentifikasi di RS Polri.
Kompolnas ikut dilibatkan guna mengungkap kasus tujuh mayat ditemukan di Kali Bekasi. Kompolnas kemudian mengungkapkan hasil supervisi dan gelar perkara.
Pengendara melawan arah di Jalan Adhyaksa, Lebak Bulus, Jaksel, membuat resah karena rawan kecelakaan. Polisi akan melakukan penertiban setiap harinya.
RS Polri Kramat Jati menyatakan telah mengidentifikasi dua jenazah remaja yang ditemukan tewas di Kali Bekasi. RS Polri masih mengidentifikasi 5 jenazah lain.