Jokowi: Menteri Harus Kerja Sangat Cepat
"Bila selama ini ada pos kementerian yang identik dengan parpol tertentu, kebiasaan seperti itu harus ditinggalkan. Namanya kabinet profesional kok masih mikir kayak gitu."
Senin, 28 Jul 2014 13:58 WIB







































