detikFinance
Pendapatan Iklan Merosot, Emiten Media Milik Bakrie Salahkan Migrasi TV Analog
PT Visi Media Asia Tbk (VIVA) milik grup Bakrie membukukan total pendapatan iklan Rp 1,70 triliun sepanjang tahun 2022. Jumlah tersebut turun 6,27%.
Kamis, 20 Jul 2023 15:30 WIB