detikJabar
Newcastle United Jadi Mimpi Buruk 2 Tim Kota Manchester
Newcastle United seolah jadi mimpi buruk bagi dua tim asal Kota Manchester. Newcastle sukses mempermalukan Manchester United dan Manchester City di musim ini.
Kamis, 02 Nov 2023 18:30 WIB