detikNews
Banjir Rendam Kawasan Kabupaten Bandung
Banjir merendam sejumlah kawasan di Kabupaten Bandung, Jawa Barat. Akibatnya kendaraan tidak bisa melintasi beberapa titik jalan raya lantaran tergenang. Banjir pun menerjang permukiman warga dengan ketinggian air bervariasi.
Rabu, 27 Mar 2013 10:24 WIB







































