Sepakbola
Moggi: Kualitas Pemain Juventus Rendah
Mantan direktur umum Juventus Luciano Moggi mengatakan bahwa Bianconeri pantas ada di papan tengah, karena kualitas skuad yang mereka miliki rendah. Moggi menilai bahwa Juve harus cuci gudang musim depan.
Selasa, 17 Mei 2011 13:00 WIB







































