detikNews
Jokowi Akan Beri Tanda Kehormatan ke 7 Satuan Kerja Polri pada 14 Oktober
Jokowi akan hadir memberikan tanda kehormatan Nugraha Sakanti kepada 7 satker Polri dalam apel gelar pasukan pengamanan sumpah Presiden dan Wapres terpilih.
Jumat, 11 Okt 2024 16:03 WIB