Moeldoko mengimbau kepada para pemudik untuk menjaga keselamatan. Dia juga memberi tahu ada tiga titik krusial potensial macet. Kalau macet, dinikmati saja.
"Karena kebetulan mungkin orang baru selesai bekerja hari Jumat, jadi selepas sahur mungkin berangkat, diperkirakan Sabtu siang atau sore mulai memuncak,"
Kakorlantas Polri Irjen Royke Lumowa memastikan pemudik sudah dapat melewati Tol Fungsional dari Semarang menuju Surabaya meskipun minim infrastruktur.