Wakil Ketua Komisi I DPR Dave Laksono meminta Indonesia berhati-hati menanggapi demonstrasi di Iran. Dia mengatakan keselamatan WNI harus jadi prioritas utama.
Krisis ekonomi dan gejolak politik yang dialami Iran saat ini, berakibat pada melemahnya nilai tukar mata uang Iran. Nyaris tidak berdaya terhadap euro.
Iran dilanda demo besar sejak 28 Desember 2025 yang menewaskan lebih dari 2.000 orang. Publik dunia kini menanti keputusan apa yang dibuat Presiden AS Trump.