Tim detikOto mengetes lengkap mobil ini untuk mengetahui performanya. dan untuk menjawab pertanyaan: Apakah dengan harga yang tinggi, mobil ini layak dibeli?
Honda melakukan penyegaran untuk BR-V N7X Edition awal tahun 2025. Pembaruan itu untuk menunjang kenyamanan ketika berada di dalam SUV tujuh penumpang ini.