Erika Novi Frisca, mahasiswi RI yang kuliah di Vladivostok, Rusia harus terbang 9 jam untuk sampai di Moskow agar dapat salat Idul Adha bersama WNI lainnya.
Indonesia kembali terpilih menjadi anggota International Maritime Organization (IMO). Menhub Budi Karya Sumadi ingin menjadikan ini sebagai momentum yang baik.
Delegasi Indonesia di International Maritime Organization (IMO) assembly ke-30 berhasil menyelesaikan tugas. Indonesia kembali terpilih menjadi anggota IMO.
Sembilan duta besar negara sahabat menyerahkan surat kepercayaan (kredensial) kepada Presiden Jokowi. Salah satunya Dubes Myanmar untuk RI Ei Ei Khin Aye.