Beredar rumor yang menyebut Presiden Rusia Vladimir Putin bakal meninggal sebelum akhir musim gugur. Penguasa lalim itu disebut sakit keras hingga sekarat.
Sedikitnya dua orang tewas akibat serangan rudal Rusia yang menghantam sebuah pabrik minyak nabati di wilayah Poltava, Ukraina, pada Senin (28/8) dini hari.
Rusia kembali menghujani Ibu Kota Ukraina, Kyiv, dengan rentetan rudal. Sirene peringatan pun berbunyi, membuat warga panik berlarian mencari perlindungan.
12 rudal Rusia yang ditembakkan ke Kyiv dihancurkan oleh militer Ukraina. Huru-hara itu terjadi saat delegasi pemimpin Afrika datang membawa misi perdamaian.
Ukraina mengklaim telah menghancurkan 12 rudal Rusia yang ditembakkan ke Kyiv, saat delegasi pemimpin Afrika datang berkunjung membawa misi perdamaian.