detikNews
KY Buka Posko Pemantauan Peradilan di Padang
Komisi Yudisial (KY) kembali membuka sejumlah Posko Pemantauan Peradilan di daerah. Untuk wilayah Sumatera Barat (Sumbar), KY menjadikan Lembaga Bantuan Hukum (LBH) Padang sebagai jejaring dan mitra posko.
Selasa, 12 Jul 2011 23:29 WIB







































