Komunitas Ubah Bareng, inisiator Desak Anies dan Slepet Imin, kunjungi Ketua DPW PKS Jakarta Khoirudin di DPRD Jakarta. Mereka beri roti buaya dan bir pletok.
Ketum PKB Muhaimin Iskandar atau Cak Imin berkelakar soal ajakan PKS berkoalisi di Pilgub Jakarta. Cak Imin menyebut harus izin Gerindra soal Pilgub Jakarta.
PKS mengatakan NasDem sudah setuju dengan duet Anies Baswedan dan Sohibul Iman di Pilkada Jakarta. PKS menyebut mereka kan berkomunikasi dengan PKB dan PDIP.
Geisz Chalifah merupakan loyalis Anies Baswedan. Ia membalas pernyataan Hidayat Nur Wahid (HNW), yang mengungkit lagi soal sempat mengusung Anies di Pilkada.
PAN buka peluang dukung Anies jika Anies pilih Zita Anjani jadi cawagubnya. Demokrat berkomitmen selaras dengan Koalisi Indonesia Maju (KIM) di Pilgub Jakarta.