Kapolres Jakpus, Kombes Susatyo Purnomo Condro, mengatakan 1.634 personel gabungan Polda Metro dan Polres Jakpus mengawal area debat tanpa menggunakan senpi.
Eks Gubernur Jakarta Anies Baswedan tak berencana hadir di debat Pilgub Jakarta malam ini. Sebab, Anies dan Fery Farhati disebut akan nonton konser John Legend.
Ridwan Kamil dan Suswono mendaftar sebagai cagub dan cawagub DKI Jakarta. RK berjanji bersilaturahmi dengan The Jakmania dan dukung semua bidang di Jakarta.
Ridwan Kamil mendaftar sebagai calon gubernur DKI Jakarta 2024 dengan Suswono. Mereka mengenakan busana Betawi dan berjanji membawa suasana riang dalam Pilkada.
Pramono dan Rano Karno resmi mendaftar sebagai calon gubernur dan wakil gubernur ke KPU DKI. Pramono-Rano menjadi pasangan pertama yang mendaftar ke KPU.