detikNews
KPK OTT 19 Kepala Daerah di 2018: PDIP 7 Kader, Golkar 5, PAN 2
KPK menangkap 19 kepala daerah dalam operasi tangkap tangan (OTT) selama 2018. Ke-19 kepala daerah itu berasal dari partai yang berbeda-beda.
Sabtu, 27 Okt 2018 13:15 WIB







































