detikNews
Tak Ada Istri dan Anak Akil, Ruang Sidang Sepi Penonton
Sidang pembacaan vonis untuk Akil Mochtar yang dituntut dengan hukuman seumur hidup oleh jaksa KPK sepi pengunjung. Tak ada anggota keluarga yang mendampinginya di ruang sidang.
Senin, 30 Jun 2014 19:31 WIB







































