detikSumut
Bocah Terseret Banjir Bandang di Aceh Tenggara Ditemukan Tewas
Anak berusia 2,5 tahun yang terseret banjir bandang di Aceh Tenggara ditemukan meninggal dunia. Bocah tersebut ditemukan siang tadi dengan tubuh penuh lumpur.
Selasa, 14 Nov 2023 22:28 WIB