detikNews
KPK Periksa Harta Kekayaan 9 Pejabat Negara di Maluku
KPK memeriksa harta kekayaan pejabat di lingkungan Pemprov Maluku dan Pemkot Ambon. Total ada 9 pejabat yang akan diperiksa.
Selasa, 14 Mei 2019 12:18 WIB







































