Aria Bima merespons pernyataan Anies yang menyinggung Presiden RI absen bertahun-tahun di sidang PBB. Ia mengatakan kritik boleh saja tapi harus argumentatif.
Walkot Kediri Vinanda Prameswati mendapat kunjungan dari Anies Baswedan. Pertemuan ini membahas pengalaman kepemimpinan dan harapan untuk perubahan di daerah.
Anies menjenguk Tom Lembong di Rutan Cipinang setelah pemberian abolisi. Dia mengapresiasi Presiden Prabowo dan berharap Tom segera berkumpul dengan keluarga.
Eks Gubernur DKI Jakarta Anies Baswedan hadir di Semarang. Ia menyentil soal praktik bagi-bagi jabatan dan mengingatkan negara jangan berdagang dengan rakyat.
Mantan Menteri Perdagangan Tom Lembong mendapat abolisi dari Presiden Prabowo. Anies Baswedan menjenguk di Rutan Cipinang, menilai ini kabar baik bagi keluarga.
Anies Baswedan mengatakan Indonesia harus berperan aktif di kancah internasional. Anies pun menyinggung bertahun-tahun kepala negara absen di forum PBB.