detikNews
Horee! KTM UGM Bisa Dipakai untuk Naik Trans Jogja
KTM Universitas Gadjah Mada (UGM) sudah bisa digunakan sebagai untuk naik bis Trans Jogja, tanpa ada batasan. Wakil Menteri Perhubungan (Wamenhub) Bambang Susantono meresmikan penggunaan kartus tersebut.
Kamis, 29 Des 2011 15:01 WIB







































