detikNews
Migrant Care Demo Kedubes Malaysia, Kuningan Tersendat
Sekitar 20 orang dari Migrant Care menggelar aksi di depan Kedubes Malaysia, Jl HR Rasuna Said, Kuningan, Jakarta, terkait penganiayaan dan pemerkosaan terhadap PRT asal Lampung, Winfaidah. Akibatnya jalur Kuningan arah Menteng tersendat.
Kamis, 23 Sep 2010 11:32 WIB







































