detikFinance
PPh Impor Kendaraan Hingga HP Dinaikkan, RI Hemat US$ 3 Miliar/Tahun
Pemerintah optimistis mengurangi impor hingga US$ 3 miliar tahun depan. Seiring pemberlakukan kenaikan Pajak Penghasilan (PPh) pasal 22 atas impor barang yang diberlakukan pada awal Januari 2014.
Senin, 09 Des 2013 15:16 WIB







































