detikNews
Try Sutrisno: Diplomasi Kemlu Harus Konkret
Mantan Wapres di era Soeharto, Try Sutrisno angkat bicara terkait anggapan lemahnya diplomasi Indonesia atas Malaysia. Try Sutrisno meminta langkah diplomasi yang dilakukan oleh Kemenlu terhadap Malaysia harus lebih konkret.
Rabu, 25 Agu 2010 15:13 WIB







































