detikFinance
Ekspor Indonesia Juli Naik 3,93%
Nilai ekspor Indonesia pada Juli 2005 mencapai US$ 6,99 miliar atau naik sekitar 3,93 persen dibandingkan bulan Juni 2005 US$ 6,73 miliar.
Kamis, 01 Sep 2005 16:01 WIB







































