detikNews
Ben Ali bantah seluruh dakwaan
Mantan Presiden Tunisia yang diusir dari negaranya, Zine al-Abidine Ben Ali membantah seluruh dakwaan yang diajukan dalam persidangan in absentia.
Senin, 20 Jun 2011 14:38 WIB







































