detikSport
Hamilton Hadapi Tantangan Baru
Lewis Hamilton tak sabar beraksi di Montreal. Pembalap tim McLaren ini ingin meneruskan hasil positif yang diraihnya di Monaco dalam debutnya di GP Kanada akhir pekan ini.
Senin, 04 Jun 2007 07:22 WIB







































