Sepakbola
10 Kali Sidang, Komdis PSSI Jatuhkan Denda Lebih dari Rp 3 M
Komisi Disiplin PSSI telah menggelar sebanyak 10 kali sidang pada tahun ini. Dari sidang-sidang tersebut, Komdis PSSI menjatuhkan denda lebih dari Rp 3 miliar.
Senin, 11 Jun 2018 23:56 WIB







































