Sakit kepala dapat dipicu oleh beberapa hal. Mengetahui dan memahami gejala awal merupakan perawatan yang paling efektif untuk mencegah datangnya sakit kepala.
Gejala-gejala yang menyertai menopause seperti hot flash (rasa panas seperti terbakar) dan kulit kusam sulit dihindari, namun bukan berarti tidak bisa dikurangi. Pemilihan diet yang tepat bisa meredakan gejala-gejala tersebut.
Tidak sedikit anak yang merasa pusing, mual bahkan muntah saat berpergian dengan kendaraan. Tetapi sebelum Anda memberikan obat anti mabuk, cobalah empat tips ini sebagai pencegahan.
Minum kopi dan teh pahit tiap pagi dapat memperlambat pikun. Kandungan kafein pada kopi dan teh pahit dapat menghambat aktivitas enzim yang berpotensi terhadap kepikunan.
Penyakit demensia atau pikun memang akan dialami kebanyakan orang sejalan dengan pertambahan usia. Tapi menurut studi, dengan minum kopi atau teh pahit tiap pagi bisa memperlambat dan melawan kepikunan.
Lesu dan mudah mengantuk sering kali menjadi masalah saat beraktivitas di musim hujan. Cara berikut ini, dapat membuat Anda tetap bersemangat di musim hujan.
Kurang tidur membuat seseorang kekurangan energi untuk beraktivitas. Jika Anda mengalami hal ini, berikut cara singkat untuk mengembalikan energi yang hilang.
Susah tidur atau lebih dikenal dengan insomnia kerap mengganggu kehidupan orang-orang yang mengindapnya. Sebuah latihan kardio ternyata bisa mengatasinya.