detikOto
Komunitas Honda Supra Berkumpul di Palembang
Sebanyak 60 klub Honda Supra seluruh Indonesia yang tergabung dalam Federasi Supra Indonesia (FSI) menghadiri Jambore Nasional Honda Supra di Palembang. Dalam jambore ini, peserta juga menunjukkan aksi peduli sosial melalui pengumpulan pakaian layak pakai dan pembersihan danau.
Selasa, 10 Apr 2012 12:40 WIB







































