detikNews
Kisah Prof Tjandra Yoga yang Jadi Dokter Darurat di Pesawat
Prof Tjandra Yoga Aditama yang sekarang menjabat Kepala Badan Penelitian dan Pengembangan Kesehatan (Balitbangkes) Kementerian Kesehatan punya sejumlah pengalaman saat di pesawat dalam sebuah penerbangan.
Jumat, 12 Sep 2014 10:06 WIB







































