detikFood
Sup Krim Asparagus
Sedang kurang fit dan kedinginan? Bukan alasan untuk tak merayakan Valentine Day bersama yang tercinta. Sup asparagus ini sangat lembut, lezat dengan taburan salmon asap. Lebih asyik jika disantap hangat semangkuk berdua.
Senin, 14 Feb 2005 13:01 WIB







































