Status PPKM di Provinsi Bali masih berada di level 4. Namun, selama sepekan terakhir kasus Corona terus menurun. Apakah PPKM di Bali akan turun ke level 3?
Pemerintah bakal mengevaluasi pelaksanaan PPKM level 2 hingga 4 se-Indonesia hari ini. Bagaimana kondisi kasus Corona di Indonesia jelang evaluasi PPKM?
Pemerintah mengizinkan konser musik hingga resepsi pernikahan di daerah dengan kasus Corona terkendali. Ada sejumlah syarat yang harus dilakukan panitia acara.
Banyuwangi menargetkan penanganan COVID-19 masuk ke level 1 pada awal November 2021. Banyuwangi berupaya turun ke level 1 PPKM dengan menggenjot vaksinasi.