detikNews
Anies Ungkap DKI Jakarta Punya 101 RS Rujukan COVID
Gubernur DKI Anies Baswedan mengungkap ada 101 rumah sakit rujukan untuk pasien COVID-19 di Jakarta. Awal pandemi, DKI hanya memiliki 8 rumah sakit rujukan.
Jumat, 29 Jan 2021 10:45 WIB