Tak harus menunggu peringatan Hari Ibu, tapi momen Hari Ibu bisa jadi alasan tepat untuk memberikan hadiah. Berikut ini ide kado untuk ibu di Hari Ibu 2023.
Momen Hari Ibu semakin dekat. Nah, sudahkan detikers meluangkan waktu untuk mencari dan memilih kue untuk mengungkapkan rasa sayang kepada ibu tercinta.
Hari Natal biasanya identik dengan berbagai hidangan, termasuk daging. Ini sederet buah yang bisa menurunkan kadar kolesterol tinggi setelah kalap makan daging.