detikTravel
Mencari Jejak Sejarah Jepang di Palembang (Bagian 2)
Tujuan perjalanan selanjutnya adalah ke Jalan Pertahanan, Plaju, Palembang. Menurut informasi, di Jalan Pertahanan, Plaju, Palembang ini merupakan salah satu tempat ditemukannya sisa peninggalan tentara Jepang saat Perang Dunia Ke II.
Kamis, 22 Des 2011 18:14 WIB







































