Aneka peristiwa berlangsung hari ini di Jabar. Mulai kabar Gerindra Jabar deklarasi mendukung Prabowo Subianto sebagai capres hingga Persib menang melawan PSS.
Halimah, petugas cleaning service di Bandara Soetta, menemukan dompet berisi cek Rp 35,9 M. Halimah memilih mengembalikannya ke petugas sekuriti Bandara Soetta.