detikNews
Seorang Biker Tewas Jadi Korban Tabrak Lari
Seorang pengendara sepeda motor tewas mengenaskan di jalur pantura Situbondo. Ramli, pria asal Wonosari Bondowoso, tewas di Jalan Basuki Rahmat, dengan kondisi kepala hancur setelah terlindas truk.
Selasa, 04 Nov 2014 17:45 WIB







































