detikNews
KY Perintahkan PN Bekasi Segera Berikan Salinan Putusan ke Korban
Vonis ringan terhadap pelaku pemerkosaan terhadap Indah, bukan nama sebenarnya, oleh PN Bekasi semakin penuh keganjilan. Salah satunya, permintaan korban untuk mendapatkan salinan putusan tersebut sampai saat ini belum dipenuhi.
Rabu, 03 Feb 2010 15:55 WIB







































