detikFinance
Astra Agro Cari Mitra Biofuel
PT Astra Argo Lestari Tbk (AALI) sedang mencari mitra strategis untuk masuk ke bisnis biodiesel. Namun kemungkinan AALI akan memilih partner dari Eropa. Kenapa?
Sabtu, 09 Sep 2006 13:47 WIB







































