HTI Kutuk Kekejaman Tentara Israel di Depan Konjen AS
Aksi solidaritas Palestina dan kutukan terhadap aksi tentara Israel yang menyerang kapal kemanusiaan terus mengalir. Ribuan anggota Hizbut Tahrir Indonesia (HTI), menggelar aksinya di Konjen AS di Surabaya.
Selasa, 01 Jun 2010 15:47 WIB







































