Sepakbola
Fenerbahce Yakin Kandaskan Chelsea
Fenerbahce tampaknya tengah berada di atas awan. Setelah mampu lolos ke babak perempatfinal Liga Champions, kini mereka yakin bisa membuat mimpi Chelsea bermain di final tinggal angan-angan.
Kamis, 03 Apr 2008 11:13 WIB







































