detikNews
PDT Fokuskan Anggaran untuk Rawan Bencana
Menteri Negara Pembangunan Daerah Tertinggal (Menneg PDT) Helmy Faisal Zaini berjanji tahun depan akan memberikan porsi anggaran lebih besar untuk daerah tertinggal yang rawan bencana.
Minggu, 15 Nov 2009 13:15 WIB







































