detikNews
Bangkai Paus Sepanjang 5 Meter Terdampar di Perairan Tongas
Nelayan Probolinggo menemukan bangkai Paus terdampar di perairan Tongas. Kini, bangka ikan sepanjang 5 meter itu jadi tontonan warga.
Senin, 30 Okt 2017 14:09 WIB







































