Malam ini Susilo Bambang Yudhoyono (SBY) dan Boediono tampak hadir melayat ke rumah duka Hermanto Dardak. Jenazah akan dimakamkan besok di TMP Kalibata.
Bupati Penajam Paser Utara (PPU) nonaktif Abdul Gafur Mas'ud (AGM) dituntut 8 tahun penjara atas kasus suap senilai Rp 5,7 miliar di lingkup Pemkab PPU.
Presiden Prancis Emmanuel Macron memperingatkan warganya yang belum juga divaksinasi COVID-19 sampai saat ini. Dia akan mempersulit kehidupan warganya.
Para anggota parlemen Amerika Serikat mendesak kepala HAM PBB untuk merilis laporan tentang Xinjiang, sebelum dimulainya Olimpiade Musim Dingin Beijing.
10 Ketua DPC Demokrat di Jatim konsolidasi jelang Musda VI. Para Ketua DPC Demokrat yang hadir kompak dan solid mendukung Emil Dardak Calon Ketua Demokrat Jatim