Ada-ada saja kelakuan netizen di media sosial. Baru-baru ini, foto kaki Lisa 'BLACKPINK' viral jadi meme di Twitter. Dolly Parton pun mengikuti kehebohan ini.
Di tengah persaingan industri hiburan Korea, ada sejumlah idol KPop berbakat yang banjir tawaran iklan. Inilah 7 idol KPop wanita terkaya di tahun 2021.